Mikrotik adalah sistem operasi perangkat lunak yang dapat digunakan untuk menjadikan komputer menjadi router network yang handal.
Fungsi Mikrotik:
1.pengatur koneksi internet dapat dilakukan secara terpusat dan memudahkan
untuk pengolahannya
2.konfigurasi LAN dapat dilakukan dengan hanya mengandalkan PC Mikrotik
Router OS dengan hardware requirements yang sangat rendah
3.Blocking situs-situs terlarang dengan menggunakan proxy di mikrotik
4.pembuatan PPPoE server
5.Billing hotspot
6.memisahkan bandwith traffic internasional,lokal,dan lain-lain
sebelum kita mensetting mikrotik,kita persiap kan alat-alat terlebih dahulu:
1.Laptop
- setelah alat-alat sudah tersedia semua,mari kita ikuti langkah-langkah dibawah ini:
Ikuti langkah-langkah berikut ini :
- Siapkan program winbox untuk remote mikrotik
- Setelah download, silahkan buka winboxnya dan akan tampil seperti dibawah ini :
- Kemudian kalian pilih Neighbors, disitu akan proses scan mikrotik yang sudah terhubung ke laptop, lalu pilih MAC Address ataupun IP Address untuk melakukan remote, untuk user default : admin dan password : dikosongkan, lalau klik Connect, maka kita akan dibawa masuk ke sistem management, disini saya menggunakan RB 951-2n :
- Proses berikutnya akan masuk ke tampilan awal mikrotik, biasanya ada permintaan untuk Remove Configuration maka kita klik remove agar mikrotik benar-benar default :
- Biasanya setelah kita klik Remove Configuration koneksi kita akan terputus ke mikrotik, kalian jangan bingung, buka lagi winboxnya dan pilih alamat MAC Address untuk masuk ke mikrotik, lalu connect.
- Setelah masuk halaman mikrotik, kita setting Identitasnya terlebih dahulu. Caranya, masuk ke System - Identity - Ganti nama Mikrotik sesuai dengan keinginan kalian, contohnya seperti ini :
- Lalu kita akan memberikan password login, ikuti langkahya dibawah ini :
- Untuk langkah selanjutnya, kita berikan label terlebih dahulu disetiap Ethernet / Port agar memudahkan kita nanti kedepanya, ikuti langkah sbb :
- Berikut beberapa ethernet yang sudah diberikan label :
- Kemudian kita akan menghubungkan router ke Internet, sebelumnya pastikan dulu untuk ethernet yang terhubung ke Internet ether berapa, disini saya menggunakan ether1 yang langsung terhubung ke Internet, ikuti langkah berikut :
- Selanjutnya kita akan memasukkan gatway IP Internet ke menu route, Jika berhasil maka akan terdapa keterangan reachable, ikuti langkah berikut. Jika :
- Kemudian buatlah IP Address local, disini saya membuat di ether2 dengan IP 192.168.2.1/24, ikuti langkah berikut :
- Selanjutnya kita masuk NAT masquerade terlebih dahulu agar IP Private 192.168.2.0/24 di izinkan mengakses Internet menggunakan IP Pulik, karena tidak akan mungkin sebuah IP Private di jaringan LAN bisa mengakses Internet tanpa mekanisme NAT, Ikuti langkah sbb :
- Next, kita membuat DHCP Server, yang berfungsi untuk memberikan IP otomatis kepada setiap client sehingga administrator tidak perlu memberikan IP secara manual, ikuti langkahnya dibawah ini :
0 komentar:
Posting Komentar